Koramil 1001-08/Sungai Pandan Berikan Arahan Pada Mahasiswa Usai KKN

    Koramil 1001-08/Sungai Pandan Berikan Arahan Pada Mahasiswa Usai KKN
    Koramil 1001-08/Sungai Pandan Berikan Arahan Pada Mahasiswa Usai KKN
    Amuntai – Babinsa  Koramil 1001-08/Sei.Pandan, Kodim 1001/Hulu Sungai Utara Serda Samsul Jayadi dan Koptu Purnomo lepas mahasiswa STIPER Amuntai yang telah melaksanakan Kuliah Kerja Nyata(KKN), bertempat di Makoramil 1001-08/Sei.Pandan, Kecamatan Sei.Pandan, Kabupaten Hulu Sungai Utara. Senin (11/09/2023)

    Dikesempatan melepas dan pamit mahasiswa KKN STIPER, Babinsa mengucapkan ”Terimakasih saya ucapkan kepada adik-adik yang telah melaksanakan kegiatan KKN wilayah Kecamatan Sei.Pandan”, ungkap Serda Samsul.
     
    Serda Samsul Jayadi selaku Babinsa Desa Pondok Babaris Kecamatan Sei.Pandan mengatakan bahwa tujuan mahasiswa itu dalam rangka mengembangkan ilmu yang didapat dari kampus kepada warga desa binaanya.
     
    Harapanya agar mahasiswa KKN dapat menginplementasikan ilmu yang didapat dalam kegiatan KKN. Sehingga, dapat memberi manfaat ke masyarakat luas serta secara tidak langsung juga dapat menambah ilmu pengetahuan dan pengalaman bagi mahasiswa itu sendiri.
     
    “Pengalaman adalah guru yang terbaik dengan terjun langsung kelapangan, saya yakin akan banyak nantinya ilmu-ilmu atau pengalaman yang akan diperoleh. Jangan pernah lelah tetap semangat dan jangan lupa bersyukur, ”ungkapnya”.
     
    “Semoga para Mahasiswa STIPER Amuntai yang telah melaksanakan KKN di Desa Pondok Babaris Kecamatan Sei.Pandan dapat memetik pelajaran dari kegiatan yang telah dilaksanakan untuk bekal menyelesaikan studi di kampus, “tegasnya”.(Pendim1001)

    hsu
    Maskuri

    Maskuri

    Artikel Sebelumnya

    Tekan Angka Stunting, Babinsa Pantau Langsung...

    Artikel Berikutnya

    Koramil 1001-08/Sei Pandan Berikan Arahan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Hendri Kampai: Tidak Siap Menampung Anak-anak Cerdas Lulusan Luar Negeri, Indonesia Terancam 'Brain Drain'
    Kadiv Humas: Taruna Akpol Harus Jadi Agen Cooling System Sebagai Pengemban  Fungsi Kehumasan
    Bareskrim Polri Sita Hotel Aruss Semarang, Terungkap Dibangun dengan Dana Hasil Pencucian Uang Perjudian Online
    Dandim 1715/Yahukimo dan Kapolres Yahukimo Musnahkan Minuman Keras Hasil Patroli Gabungan TNI-POLRI di Yahukimo pada Tahun Baru 2025
    Koramil Bluluk Lakukan Fogging, Cegah Penyebaran DBD di Wilayah Binaan

    Ikuti Kami